Anime Idol Lapis Re:LiGHTs Tayang Juli.


Official Twitter KLab Games dan Kadokawa's untuk Lapis Re:LiGHTs merilis trailer pada 6 Juni kemarin. Trailer kali ini memperlihatkan 2 Idol Grup dalam anime Lapis Re:LiGHTs, yaitu Supernova dan Kono Hana wa Otome. Selain itu pada vidio ini juga menginfokan penayangan anime ini pada 4 Juli pada Tokyo MX dan BS11.


Selain itu, nantinya 20 pengisi suara akan membawakan lagu opening anime ini yang berjudul "Watashi-tachi no Startrail" sebagai 1 unit Idol Lapis Re:LiGHTs Stars. Sedangkan untuk endingnya hanya satu unit yang menyanyikan lagu berjudul "Planetarium".

Anime dengan nama lengkap Lapis Re:LiGHTs ~Kono Sekai no Idol wa Maho ga Tsukaeru~ Diisi oleh pengisi suara yang terdiri dari beberapa unit idol berbeda. Berikut ini para pengisi suara :



Unit Idol LiGHTs
  • Yukari Anzai sebagai Tiara
  • Risa Kubota sebagai Rosetta
  • Live Mukai sebagai Lavie
  • Iori Saeki sebagai Ashley
  • Mizuki Yamamoto sebagai Lynette

Unit Idol IV KLORE
  • Hazuki Hoshino sebagai Emilia
  • Tomomi Mineuchi sebagai Alpha
  • Yū Sasahara sebagai Salsa
  • Yōko Nakayama ssebagai Garnet

Unid Idol Sugar Pockets
  • Yūkimi Hayase sebagai Ratura
  • Seka Hirose sebagai Champe
  • Hikaru Akao sebagai Maryberry

Unit Idol Sadistic★Candy
  • Yuka Amemiya sebagai Angelica
  • Risae Matsuda sebagai Lucifer

Unit Idol Ray
  • Kana Hanazawa sebagai Eliza
  • Yoshino Nanjo sebagai Chloe
  • Yuka Amemiya sebagai Angers
  • Sumire Uesaka sebagai Camilla
  • Ayane Sakura sebagai Yuzuriha

Sedangkan berikut ini 2 unit Idol yang telah diperlihatkan pada trailer kali ini.

Unit Idol Supernova

Yu Sakuragi sebagai Yue

Haruka Itou sebagai Fiona

Saeko Oku sebagai Mille Feuille

Unit Idol Kono Hana Wa Otome

Arisa Suzuki sebagai Tsubaki

Rina Honizumi sebagai Nadeshiko

Yuko Ono sebagai Kaede

Terakhir franchise ini nantinya berniat untuk membuat game Smartphone, Novel, Live event bahkan manga yang akan dibuat oleh Hiroichi (High School DxD) dan Shingo Nagai.

Sumber: Twitter

Post a Comment

0 Comments